Follow Us

facebookyoutube_channeltwitter

4 Cara Mengatasi Ghost Touch di iPhone, Wajib Tau Sebelum Service

Dok Grid - Jumat, 06 Oktober 2023 | 10:18
Ilustrasi mengatasi layar ghost touch di iPhone
fourstateshomepage

Ilustrasi mengatasi layar ghost touch di iPhone

Solusinya adalah menggunakan charger dan kabel original Apple atau charger dari brand populer yang telah teruji kualitasnya.

2. Bersihkan Layar

Ilustrasi membersihkan layar iPhone dengan kain microfiber
HiConsumption

Ilustrasi membersihkan layar iPhone dengan kain microfiber

Dalam beberapa kasus,ghost touchdi iPhone muncul karena layar perangkat kotor dan bernoda.

Kotoran dan noda di layar dapat membuat perangkat iPhone keliru mendeteksi titik sentuhan pengguna.

Ketika membersihkan layar iPhone, pengguna wajib berhati-hati agar tidak merusak ataupun menggores layar.

Kamu bisa menggunakan kain micro-fiber atau Apple polishing cloth untuk membersihkan layar iPhone.

Baca Juga: Perbedaan iPhone Garansi iBox dan Garansi Internasional, Ketahui Sebelum Beli!

3. Ganti Screen-Protector

Screen-protector terkadang dapat menyebabkan masalah pada layar sentuh iPhone.

Hal ini terutama dapat terjadi jika kotoran, debu, rambut atau lainnya mampu menebus screen-protector.

Solusinya, pengguna wajib mengganti screen-protector yang tengah digunakan sebelum bertambah parah.

4. Update iOS dan Restart

Ghost touch tak selalu identik dengan masalah layar, tapi bisa juga muncul karena bug pada sistem operasi.

Bugghost touch tercatat pernah menyerang iOS 13 dan iOS 16 untuk beberapa pengguna iPhone.

Editor : Nextren

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

x