Peluncuran Honor Magic 5 akan dilakukan di gelaran Mobile World Congress 2023 (MWC 2023) di Barcelona mulai 27 Februari 2023 hingga 2 Maret 2023.
Honor Magic 5 series akan datang di gelaran MWC 2023 sebagai HP flagship fotografi.
Seri HonorMagic 5 terdiri dari 3 model yakni Honor Magic 5, Honor Magic 5 Pro, dan Honor Magic Prestige Edition.
Dari ketiga model di atas, Honor Magic 5 Pro dan Honor Magic Prestige Edition didesain sebagai model kelas atas di seri smartphone tersebut.
(*)