Baca Juga: Intip Spesifikasi Redmi Pad, Tablet Xiaomi Terbaru yang Rilis di Indonesia Besok
Lalu di bagian terdasarnya pun terdapat kabel USB Type C besertaadapter charger 120W.
Hal ini cukup menarik dimana Xiaomi 12T 5G termasuk ke dalam jajaran smartphone flagship.
Namun kamu tetap bisa mendapatkanadapter charger120W secara gratis.
Dengan begitu, kamu bisa menghemat biaya pengeluaran hingga ratusan ribu Rupiah.
Sebab pantauan Nextren di sejumlah e-commerce mencatat kalau hargaadapter charger 120W dari Xiaomi dibanderol mulai dari kisaran Rp 300.000 hingga Rp 700.000 (bukan toko resmi Xiaomi Indonesia).
Baca Juga: Bocoran Hands-On Xiaomi 12T 5G di Indonesia, Rilis 1 Desember 2022
Kamera 108 MP yang digunakan pada Xiaomi 12T 5G.
Kesimpulan Unboxing Xiaomi 12T 5G
Setelah melakukanunboxing Xiaomi 12T 5G, Nextren menilai bahwa smartphone anyar dari Xiaomi yang siap melenggang di Indonesia merupakan perangkat yang akan bersaing di kelasnya.
Dengan menggunakan kamera 108 MP, Xiaomi 12T 5G dimungkinkan sebagai HP untuk bikin konten yang pas.
Karean seperti yang kita tahu, saat ini banyak konten kreator yang membuat karya hanya melalui smartphone.