Follow Us

facebookyoutube_channeltwitter

Kamera iPhone 14 Pro Max Dikeluhkan Pengguna, Getar dan Bersuara

Fahmi Bagas - Senin, 19 September 2022 | 10:15
YouTuber keluhkan kamera iPhone 14 Pro Max yang bergetar dan mengeluarkan suara ketika membuka aplikasi SnapChat.
Twitter/ @LukeMiani

YouTuber keluhkan kamera iPhone 14 Pro Max yang bergetar dan mengeluarkan suara ketika membuka aplikasi SnapChat.

Namun sayangnya, dalam video diperlihatkan bagaimana guncangan kamera iPhone 14 Pro Max yang terjadi cukup mengganggu.

Baca Juga: Duh! Bug iOS 16 Ganggu Aktivasi iPhone 14 Series, Ini Tanggapan Apple

Kamera nampak tidak stabil dan tidak bisa memfokuskan gambar.

Bahkan getaran tersebut tidak hanya pada gambar saja, tapi juga lensa kamera iPhone 14 Pro Max.

"Ya, kamu bisa lihat ini (lensa kamera) bergerak," ucap Miani.

Dari getaran tersebut, kamera iPhone 14 Pro Max pun mengeluarkan suara yang cukup nyaring seperti aliran listrik.

Dan hal yang dialami oleh Miani itu pun juga terjadi pada beberapa pengguna kamera iPhone 14 Pro Max yang membagikan pengalaman di media sosial.

Baca Juga: Fitur Always on Display iPhone 14 Pro Mati di 8 Kondisi ini, Wajib Tau!

Kamera iPhone 14 Pro Max Error di Instagram, SnapChat, atau TikTok

Menurut beberapa keterangan, masalah kamera iPhone 14 Pro Max ini terjadi pada aplikasi pihak ketiga.

Masalah kamera iPhone 14 Pro Max yang bergetar dan mengeluarkan suara tersebut terjadi ketika membuka Instagram, SnapChat, atau TikTok.

Editor : Nextren

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

x