Follow Us

Situs PSE Kominfo Diretas, Hacker: Website Miliaran Tapi Mudah Dibobol!

Gama Prabowo - Senin, 25 Juli 2022 | 13:00
Ilustrasi situs PSE Kominfo diretas oleh hacker
Freepik

Ilustrasi situs PSE Kominfo diretas oleh hacker

"Website ini (PSE dari Kominfo) sama sekali belum benar dan tidak aman. Buktinya adalah anda bisa membaca tulisan ini".

Tulisan ini tidak ditulis oleh seorang admin, melainkan pengguna biasa. Ternyata sangat amat mudah membobol aplikasi buatan Kominfo yang katanya memerlukan dana miliaran hingga triliunan."

"Menyedihkan, menurut saya," pungkasnya.

Tangkapan layar pesan hacker di situs Kominfo
Twitter/@secg***

Tangkapan layar pesan hacker di situs Kominfo

Baca Juga: Kok Bisa Google Didaftarkan CV Daun Jati di PSE? Begini Klarifikasi Kominfo

Tim Nextren telah mengunjungi situs PSE Kominfo pada laman "Hubungi Kami", namun tak menemui pesan hacker tersebut.

Kemungkinan pesan hacker tersebut telah dihapus oleh Kominfo.

Bagaimana pendapat sobat Nextren terkait kasus peretasan situs PSE Kominfo ini? Bagikan di kolom komentar ya!

(*)

Editor : Nextren

PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Hot Topic

Tag Popular