Di menu tersebut langsung terlihat pilihan persentase baterai dalam keadaan mati.
Klik toggle-Nya untuk menghidupkan persentase baterai.
Setelah dihidupkan baterai pun sudah bisa perkirakan dengan persentase angka.
Dengan begitu, kalian bisa lebih mudah memperkirakan baterai saat sedang berpergian.
Kurang lebih pada hp lainnya memiliki cara yang sama sehingga kalian tidak perlu khawatir.
Di beberapa hp saat ini pun juga memiliki fitur untuk menghemat baterai.
Jadi, bila kalian tidak menggunakan baterai namun terlihat bar baterai merah bisa menggunakan fitur hemat baterai.
Untuk cara lainnya seputar pengaturan hp kalian bisa lihat di Nextren. (*)