Follow Us

facebookyoutube_channeltwitter

Apple Siapkan Charger USB Type-C Dual Port 35W, Rilis Tahun Ini?

Gama Prabowo - Selasa, 12 April 2022 | 09:08
Ilustrasi Adaptor charger Apple
9to5mac

Ilustrasi Adaptor charger Apple

Untuk iPhone dan iPad, charger tersebut akan cukup untuk mendukung fitur fast-charging.

Adaptor daya akan mendukung 2 mode yaitu 5VDC/3A atau 9VDC/3A dan 15VDC/233.A atau 20VDC/1.75A.

Hal ini berarti bahwa charger USB Type-C akan memberikan pengisian total 35W untuk 2 port, bukan 35W untuk masing-masing port.

Baca Juga: Apple Dikabarkan Tidak Tertarik Merilis Konsol Game, Malah Pilih Perangkat Ini

Saat ini, masih belum ada keterangan tentang jadwal peluncuran charger USB Type-C Apple.

Kendati demikian, analis Apple Ming-Chi Kuo menyebutkan bahwa Apple baru mengerjakan charger USB Type-C ini pada awal Maret lalu.

Kuo menyebutkan bahwa adaptor charger Apple akan memiliki kekuatan 30W dan akan meluncur di tahun 2022 ini.

(*)

Editor : Nextren





PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Hot Topic

Tag Popular

x