Follow Us

Ini Alasan Hape Pakai Baterai Tanam, Simak Kelebihan dan Kekurangannya!

None - Minggu, 27 Maret 2022 | 18:20
Komponen baterai Mi 10 dan optical fingerprint ultra tipis di bagian bawah.

Komponen baterai Mi 10 dan optical fingerprint ultra tipis di bagian bawah.

2. Teknologi baterai yang lebih baik

Baterai tanam kebanyakan sudah menggunakan teknologi senyawa penyimpanan lithium-ion (Li-ion) dan lithium-polimer (Li-po), sehingga hape bisa bertahan lebih lama dengan sekali pengisian daya.

Kemampuan menyerap daya dari baterai tanam juga meningkat. Sehingga pengguna kini bisa cas hape dari kosong ke penuh, hanya perlu waktu tak lebih dari dua jam.

Dengan waktu pemakaian lebih lama dengan pengisian cepat, secara tidak langsung baterai tanam bisa lebih menghemat energi.

Baca Juga: Cara Cek Kesehatan Baterai HP Android Biar Gak Gampang Bocor

3. Hape jadi tahan air

Salah satu alasan kenapa hape sekarang pakai baterai tanam karena dapat mendukung fitur tahan air.

Hape bisa tetap berfungsi ketika terdkena percikan air atau terendam air, karena celah penghubung bodinya tertutup engan rapat.

Kerapatan bodi hape itu bisa diperoleh, salah satunya karena menggunakan model baterai tanam, bukannya yang bisa dilepas-pasang.

Hape dengan baterai lepasan kurang mendukung fitur ini, karena memiliki banyak celah di bodi yang bisa menjadi jalur rembesan air.

4. Meningkatkan keamanan Hape

Dikutip dari Makeuseof, baterai tanam juga dinilai mampu untuk meningkatkan keamanan HP.

Editor : Nextren

Baca Lainnya

PROMOTED CONTENT

Latest