Lalu segmen kamera pada Redmi Note 11 Pro dan Note 11 Pro 5G juga memiliki perbedaan.
Meski sama-sama mengusung kamera utama 108MP, namun perlu dicatat adanya perbedaan di jumlah sensor yang dipakai.
Redmi Note 11 Pro mengusung sensor kamera yang lebih banyak dengan skema Quad Camera.
Formasi tersebut diisi oleh kamera utama 108MP + 8MP ultrawide + 2MP makro + 2MP depth censor.
Sedangkan Redmi Note 11 Pro 5G didesain dengan menggunakan set up Triple Camera.
Sensor-sensor yang digunakan pun masih sama seperti Redmi Note 11 Pro, namun tidak dilengkapi dengan 2MPdepth censor.
Baca Juga: 7 Perbedaan Redmi Note 11 dan Redmi Note 11 Pro, Lebih Pilih Mana?
3. Harga
Poin terakhir yang perlu diketahui sebelum membeli Redmi Note 11 Pro dan Redmi Note 11 Pro 5G ialah harga.
Berikut harga lengkap Redmi Note 11 Pro dan Note 11 Pro 5G:
Redmi Note 11 Pro