Baik kamera depan maupun belakang pada OPPO A76 mendukung teknologi HDR.
Baca Juga: Sejarah HP 5G OPPO di Indonesia Sejak Mid Sampai Flagship
OPPO A76 tersedia dengan dua pilihan warna Glowing Blue dan Glowing Black, dengan pilihan konfigurasi 6GB RAM dan 128BG ROM di Indonesia.
Perangkat ini akan tersedia secara bertahap di seluruh Indonesia daring dan luring.
OPPO A76 seharga Rp 3.399.000. (*)