Follow Us

Twitter Bakal Rilis Fitur Baru, Pengguna Bisa Pilih Tweet yang Relevan

Martinus Aditama - Sabtu, 08 Januari 2022 | 14:00
Ilustrasi Twitter
Digital Trends

Ilustrasi Twitter

Algoritma Twitter akan secara otomatis menentukan topik yang disukai pengguna berdasarkan aktivitasnya di Twitter.

Dengan begitu, Twitter berharap interaksi yang muncul antar pengguna di Timeline akan semakin meningkat.

Berdasarkan tangkapan layar pengguna Twitter @chloekorzh yang kemudian dibagikan oleh Matt Navarra lewat akun Twitternya, dapat dilihat gambaran fitur Topic Bar.

Twitter akan menempatkan fitur baru tersebut tepat diatas Tweet pertama yang muncul di Timeline.

Sementara itu, saat ini fitur Topic Bar Twitter baru terlihat di platform Twitter for iOS.

Sedangkan untuk platform lain masih belum ada informasi lebih lanjut dari Twitter.

Lalu, kapan fitur baru Topic Bar ini akan dirilis ke publik? Yuk lanjut di halaman ketiga.

Baca Juga: Twitter Umumkan Fitur Auto-Captions untuk Video, Tingkatkan Aksesibilitas!

Menurut kabar yang beredar, fitur tersebut tengah dalam tahap uji coba.

Tahap uji coba dilaksanakan secara terbatas di beberapa pengguna Twitter saja.

Twitter baru akan merilis fitur Topic Bar ini ketika tahap uji coba telah selesai dan fitur dirasa telah siap untuk dirilis.

Editor : Nextren

Baca Lainnya

PROMOTED CONTENT

Latest