Follow Us

facebookyoutube_channeltwitter

Bandara Soekarno-Hatta Atur Powerbank yang Bisa DIbawa Dalam Pesawat

Hesti Puji Lestari - Kamis, 08 Maret 2018 | 14:19
Powerbank di pesawat
TOPTAI

Powerbank di pesawat

Powerbank dengan kapasitas 100 Wh bisa dibawa dan ditaruh dalam bagasi kabin.

Namun, untuk powerbank yang memiliki kapasitas antara 100 Wh sampai 160 Wh, penumpang perlu persetujuan dari pihak maskapai.

Nah, buat kamu yang punya powerbank berkapasitas di atas 160 Wh, maka urungkan niatmu untuk membawanya masuk.

Pasalnya, powerbank tersebut akan dilarang untuk dibawa ke dalam kabin pesawat.

Kapasitas 100 Wh jika dikonversi dalam mAh adalah sebesar 27.000 mAh. Jadi power bank yang bisa dibawa bebas ke dalam kabin adalah yang berkapasitas kurang dari 27.000 mAh dengan voltase 3,6– 3,85 V.Rasanya banyak orang akal terhindar dari aturan ini deh.Pasalnya, mayoritas powerbank di pasaran hanya berkapasitas 6000 - 10000 mAh.

(BACA:Desain Samsung Galaxy S9 Plus dan Galaxy Note 8, Mirip Banget Loh!)

Twitter

(*)

Editor : Nextren

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Hot Topic

Tag Popular

x