Baca Juga: Duh! Uang Rp 4 Miliar Punya Investor Startup Tanijoy Hilang, Diduga Dibawa Kabur
Lantas seperti apa reaksi netizen terhadap hilangnya dua akun pegiat media sosial tersebut?
Mencoba menelusuri lini masa Twitter dengan kata kunci @adearmando1 dan @Dennysiregar7.
Nextren menemukan pro-kontra yang terjadi di kubu pendukung dan pihak yang bersebrangan dengan keduanya.
Baca Juga: Viral Hasil Tes PCR COVID-19 Positif Jadi Bungkus Gorengan, Bisa Menular?
Cuitan pertama datang dari salah satu tokoh pakar telematika Indonesia, Roy Suryo yang mengomentari adanya kejadian tersebut.
"Ada yang tahu akun resminya KontaS (Komisi untuk Orang Hilang dan Korban Tindak Kekeran)? Apakah KontaS menerima Pengaduan untuk akun-akun BuzzerRp yang hilang? Sebab akun Ade Armando dan Ferdinand kabarnya hilang? Adakah akun-akun BuzzerRp lainnya yang akan hilang? Ha Ha Ha," tulisnya melalui akun pribadi @KRMTRoySuryo2.
Berikut cuitan lain dari netizen terkait akun Twitter Denny Siregar dan Ade Armando yang hilang.
Baca Juga: Waduh! Miliaran Data Pengguna Clubhouse Dikabarkan Telah Bocor