Follow Us

Fitur Baru Instagram ini Berguna untuk Menerjemahkan Bahasa Asing!

Martinus Aditama - Kamis, 22 Juli 2021 | 13:00
Ilustrasi Instagram
Unsplash

Ilustrasi Instagram

Pengguna cukup menekan tombol terjemahan tersebut untuk dapat menerjemahkan suatu bahasa asing ke bahasa yang dimengerti.

Baca Juga: Fitur Baru Instagram 'Limits' Akan Segera Dirilis, Ini Fungsinya!

Fitur baru Instagram Translate tulisan di Instagram Stories
Twitter/@instagram

Fitur baru Instagram Translate tulisan di Instagram Stories

Lebih lanjut, Instagram menerangkan bahwa ada cukup banyak bahasa dalam katalog terjemahan mereka.

Total, katalog terjemahan Instagram menyimpan hampir 90 bahasa dari berbagai macam negara dan wilayah di dunia.

Oleh karenanya, pengguna tidak perlu khawatir bahasa yang ingin mereka terjemahkan tidak dapat di deteksi oleh Instagram.

Lalu, kapan fitur baru Instagram ini akan tersedia untuk publik? Yuk simak informasi lengkapnya di halaman berikutnya.

Menurut Instagram, fitur baru ini akan langsung tersedia dan dapat dinikmati oleh semua penggunanya sesaat setelah dirilis.

Perilisan fitur baru Instagram ini sendiri sudah dilakukan sejak tanggal 21 Juli 2021 yang lalu.

Itu artinya, fitur baru Translate tulisan di Instagram Stories ini sudah dapat dinikmati sejak sehari yang lalu.

Instagram merilis fitur baru ini untuk penggunanya di seluruh dunia, termasuk di Indonesia.

Baca Juga: Instagram Bikin Fitur Khusus Konten Berbayar Bernama Exclusive Stories

Source : Social Media Today

Editor : Wahyu Subyanto

Baca Lainnya

Latest