Follow Us

Cara Upload Video dari YouTube ke Status WhatsApp, Tampil Beda!

None - Minggu, 18 Juli 2021 | 20:23
Status WhatsApp
IQ Brain technologies

Status WhatsApp

Setelah itu, klik ikon "Share" yang berada di bawah jendela video, lalu pilih opsi "Copy Link".

Untuk mengunduh video tersebut, Anda cukup membuka browser Google Chrome di smartphone Anda (Android/iOS).

Baca Juga: Cara Cepat Menghapus Foto dan Video di WhatsApp, Akibat Grup WA Aktif

Selanjutnya, di kolom penulisan alamat situs pada peramban Google Chrome, "Paste" link video tersebut, lalu tambahkan dua huruf "ss" di depan kata "youtube".

Sebagai contoh: https://www.ssyoutube.com/watch?v=ew3lh7.

Jika sudah, kemudian klik "Enter".

Tunggu beberapa detik, hingga muncul halaman Video Downloader SaveFrom.net.

Cara upload video dari YouTube ke Status WhatsApp
(KOMPAS.com/ConneyStephanie)

Cara upload video dari YouTube ke Status WhatsApp

Di sana, Anda bisa melihat preview video, sebelum di-download.

Untuk mengunduh video tersebut, Anda cukup menekan ikon tiga titik di bagian bawah, lalu klik opsi "Download".

Secara otomatis, video tersebut telah tersimpan di galeri ponsel Anda.

Editor : Wahyu Subyanto

Baca Lainnya

Latest