Prime dari IM3 Ooredoo Propaid tersedia dalam beberapa pilihan, yaitu sebagai berikut :
1. Prime 100- Harga Rp110.000/bulan, kuota utama 20GB, kuota aplikasi 10GB- Telpon sepuasnya ke sesama IM3 dan 100 menit ke operator lain- Gratis Berlangganan Amazon Prime Video Selama 30 Hari
2. Prime 200- Harga Rp220.000/bulan, kuota utama 40GB, kuota aplikasi 20GB- Telpon sepuasnya ke sesama IM3 dan 250 menit ke operator lain- Gratis Berlangganan Amazon Prime Video Selama 30 Hari
3. Prime 300- Harga Rp330.000/bulan, kuota utama 70GB, kuota aplikasi 30GB- Telpon sepuasnya ke sesama IM3 dan 250 menit ke operator lain- Gratis Berlangganan Amazon Prime Video Selama 30 Hari- Discount Roaming & IDD sampai dengan 5%- Gratis cloud di Google One 100GB
4. Prime 450- Harga Rp450.000/bulan, kuota utama 100GB, kuota aplikasi 50GB- Telpon sepuasnya ke sesama IM3 dan 250 menit ke operator lain- Gratis Berlangganan Amazon Prime Video Setiap bulan- Discount Roaming & IDD sampai dengan 5%- Gratis cloud di Google One 100GB- Tokopedia Gift 50k
Baca Juga: Tri Rilis Paket Unlimited Game H3RO Max: Main PUBG, ML, FF Lancar Jaya
Bagaimana cara berlangganan paket pascabayar Prime ini?
Ada beberapa pilihan cara untuk berlangganan Prime dari IM3 Ooredoo Propaid, bisa lewat im3.do/shop, mengunjungi Gerai Indosat Ooredoo terdekat atau Eraplus.