Follow Us

Apple Akan Ubah Panel Kaca iPhone Jadi Lebih Tipis dan Tahan Banting!

Martinus Aditama - Kamis, 27 Mei 2021 | 08:24
Panel layar kaca pada iPhone 12
iFixit

Panel layar kaca pada iPhone 12

Baca Juga: Samsung Galaxy Fold 2 Disebut Bakal Pakai Lapisan Kaca, Yakin Kuat?

Bentuk cetakan layar iPhone masa depan yang memiliki ruang lebih untuk mengakomodir penambahan lapisan panel kaca terbaru
USPTO

Bentuk cetakan layar iPhone masa depan yang memiliki ruang lebih untuk mengakomodir penambahan lapisan panel kaca terbaru

Meskipun begitu, disaat yang bersamaan Apple ingin agar lapisan panel kaca iPhone terbaru itu memiliki ukuran yang tipis.

Sebenarnya, Apple telah memiliki sebuah panel kaca super kuat bernama Ceramic Shield.

Namun, Apple tetap merasa panel kaca yang ada di layar iPhone 12 dan 12 Pro itu masih cukup tebal dan perlu dibuat makin tipis lagi.

Maka dari itu, Apple kabarnya bakal mencari atau membuat material kaca terbaru super kuat hingga tahan banting, tetapi juga punya punya ukuran yang tipis.

Lalu, kapan Apple akan mulai menggunakan panel kaca iPhone tersebut? Yuk lanjut ke halaman selanjutnya.

Sampai sekarang, masih belum ada keterangan pasti dari pihak manapun terkait kapan Apple akan mulai membuat lapisan panel kaca iPhone tersebut.

Tetapi, dari rumor yang beredar, Apple akan segera melakukan penelitan dan pengembangan lebih lanjut untuk menemukan atau membuat bahan material kaca yang tipis dan super kuat.

Jadi, kemungkinan besar panel kaca ini belum akan ada di smartphone iPhone yang akan dirilis Apple dalam waktu dekat.

Baca Juga: Apple Pamerkan Kualitas Layar Ceramic Shield iPhone 12, Intip Videonya

Itulah beberapa informasi menarik terkait rencana Apple untuk mempertipis serta memperkuat panel kaca iPhone masa depan.

Source : Apple Insider

Editor : Nextren

Baca Lainnya

PROMOTED CONTENT

Latest