Performa ASUS ROG Zephyrus S17 juga ditopang oleh GPU NVIDIA GeForce RTX 3080.
Baca Juga: Daftar Harga Laptop Gaming ASUS ROG AMD Ryzen 5000 Series Terbaru
Dari segi ruang penyimpanan, ASUS ROG Zephyrus S17 menawarkan varian RAM 16GB dengan SSD PCIe 4.0 sebesar 2TB.
Terdapat beberapa fitur lain yang juga bisa dinikmati oleh pengguna ASUS ROG Zephyrus S17.
Mulai dari Dolby Atmos, 3D mic array, Omnidirectional, Two-Way AI Noise Cancellation, Multiwheel, Power Delivery, dan fingerprint. (*)