Baca Juga: Oppo Akan Hadirkan TWS Enco Series Harga Terjangkau, Kapan?
Namun menariknya, OPPO Reno4 memiliki kemampuan kamera selfie yang lebih banyak.
Sebab tidak hanya satu lensa berukuran 30MP saja, namun ada juga pembekalan AON Smart Sensor.
Dan bagi kamu yang ingin membelinya, OPPO Reno4 saat ini dijual dengan harga Rp 3.799.000 dari harga normal senilai Rp 5.199.000.
Baca Juga: HP Lipat Oppo dan Vivo Sedang di Produksi, Ini Bocoran Rendernya
5. OPPO Reno3 Pro
OPPO Reno Series lainnya yang saat ini masih dijual di official store OPPO Indonesia adalah seri OPPO Reno3 Pro.
Diperkenalkan di Tanah Air pada kuartal pertama tahun lalu, OPPO Reno3 Pro membawa kemampuan yang masih bisa bersaing dengan perangkat-perangkat saat ini.
Segmen dapur pacu dari OPPO Reno3 Pro dikepalai oleh chipset MediaTek Helio P95 yang disokong dengan konfigurasi RAM 8GB + 256GB memori penyimpanan.
Baca Juga: Review Performa Snapdragon 480 di OPPO A74 5G, Jauh Melebihi Harapan!