Follow Us

3 Aplikasi Exchange Aset Kripto Bitcoin Terbaik, Berizin Resmi Bappebti

Fahmi Bagas - Sabtu, 17 April 2021 | 17:00
Bitcoin
coindesk.com

Bitcoin

Baca Juga: Bill Gates Tidak Tertarik Dengan Bitcoin, Ternyata Ini Alasannya

Di aplikasi ini, kamu bisa mengandalkan fitur-fitur seperti yang dimiliki oleh aplikasi Indodax.

Namun di Rekeningku ada satu fitur lainnya yang bisa dimanfaatkan yakni Short-Selling.

Fitur tersebut bisa digunakan untuk melakukan transaksi tanpa perlu memiliki saham.

Baca Juga: Elon Musk Perbolehkan Beli Mobil Tesla Pakai Bitcoin, Ini Kata Netizen

Dan untuk bisa bergabung dengan aplikasi Rekeningku, kamu perlu memasukkan beberapa kartu identitas seperti KTP, SIM, hingga Paspor.

Aplikasi juga akan memintamu untuk mengambil foto dengan pose memegang kertas bertuliskan "Verifikasi di Rekeningku.com" yang juga disertai dengan tanda tangan.

Sedangkan untuk minimum depositnya, Rekeningku mengizinkan penggunanya memasukkan dana mulai dari Rp 50.000.

Nominal tersebut juga bisa dibayarkan melalui beberapa cara seperti transfer bank, virtual account, dan dompet digital.

Namun jika kamu memilih menggunakan virtual account dan dompet digital, Rekeningku akan meminta biaya tambahan sebesar 1 persen pada transaksi minimal Rp 25.000.

Baca Juga: Ini Alasan Harga Bitcoin Anjlok, Dari 60 Ribu ke 50 Ribuan Dollar

Perusahaan mining Bitcoin
thenational.ae

Perusahaan mining Bitcoin

Halaman Selanjutnya

3. TokoCrypto

Editor : Wahyu Subyanto

Baca Lainnya

Latest