Register | Login
main-logo.png logo.png
  • Tren
  • Social
  • Gadget
  • Apps
  • How To
  • Review
  • Spesifikasi HP
  • NEXTREN
  • TREN

Patch Baru PUBG Mobile Akan Hadirkan Senjata dan Kendaraan Baru

Gama Prabowo - Minggu, 7 Maret 2021 | 18:00 WIB
PUBG
PUBG

Nextren.com - Patch baru 1.3.0 PUBG Mobile dikabarkan akan rilis minggu depan dengan berbagai pembaharuan konten.

Akun twitter resmi PUBG Mobile Jepang mengumumkan bahwa patch baru 1.3.0 akan menghadirkan mode permainan, senjata, dan kendaraan baru.

PUBG Mobile Jepang juga mengumumkan bahwa patch 1.3.0 mulai hadir di server Jepang pada tanggal 9 Maret.

【アップデートのお知らせ1/3】
3/9(火)にVersion 1.3.0のアップデートを行います。アップデートに伴うメンテナンスの予定はございません。

◆更新内容
・CLASSICテーマモード「Hundred Rhythms」
・新銃器「Mosin Nagant」
・新車両「モーターグライダー」
・Royale Pass S18 開始#PUBGモバイル pic.twitter.com/en1ueYdQE1

— PUBG MOBILE 日本公式 (@PUBGMOBILE_JP) March 5, 2021

Baca Juga: Gelar Turnamen PUBGM, Nimo TV Siapkan Hadiah Belasan Jutaan Rupiah!

Senjata baru yang akan dihadirkan dalam patch 1.3.0 adalah Mosin Nagant.

Mosin Nagant merupakan senjata jenis Sniper yang menggunakan amunisi 7.62 mm, sama seperti Kar98K.

Mosin Nagant memiliki kecepatan tembakan yang cukup tinggi, namun damage yang dihasilkan lebih rendah.

Selain itu, patch 1.3.0 juga akan menghadirkan kendaraan baru bernama Motor Glider.

  • 1
  • 2
  • Show all

Video Pilihan

  • Pubg mobile
  •  
  • Patch Baru PUBG Mobile
  •  
  • Kendaraan Baru PUBG
  •  
  • PUBG Mobile Patch 1.3.0
  •  
  • Senjata Baru PUBG Mobile
  •  
Penulis : Gama Prabowo
Editor : Wahyu Subyanto

PROMOTED CONTENT

Comments

Artikel Terkait

  • Unboxing & Spesifikasi Oppo Reno5 5G, HP Masa Depan Yang Terjangkau

  • Spotify Bakal Lakukan Ekspansi ke Beberapa Negara Berikut ini!

  • YouTube Hapus 5 Channel yang Dijalankan oleh Militer Myanmar

  • Jangan Bikin Konten Kontroversial Demi Viral! Begini Kata Edho Zell

  • Spesifikasi Realme 8 Pro Terungkap di FCC, Pakai Fast-Charging 65W

  • Perbandingan Chipset Redmi 9T dan Realme Narzo 30A, Pilih Mana?

  • Hasil Pertandingan Turnamen MPL Indonesia Season 7 Pekan 2 Hari 1

  • Inilah 5 Cara Mengamankan WiFi Agar Tak Mudah Dibobol Hacker

  • 5 Situs Baca Manga Online Bahasa Indonesia Terbaru dan Terbaik

  • WhatsApp Sedang Uji Coba Fitur Pesan Sementara Dalam Waktu Ini

Berita Lainnya

Tren

Solusi Keamanan Bagi Pelaku Bisnis dan Pelanggannya dari Telkomsel dan Lookout

8 Menit yang lalu

Gadget

Samsung Rilis Mesin Cuci Berteknologi AI, Bisa Dioperasikan Lewat HP

27 Menit yang lalu

Tren

Lebih Inovatif, Kualitas Enterprise Open Source Red Hat Meningkat!

42 Menit yang lalu

Gadget

Inilah Daftar Harga iPhone di iBox dan Digimap Terbaru April 2020

42 Menit yang lalu

Review

Unboxing Samsung Galaxy A52, HP Entry Level Rasa Flagship Rp 4 Jutaan

57 Menit yang lalu

Trending

Cara Mudah Lindungi Akun Facebook Kalian Dari Tagging Senonoh
How To Cara Mudah Lindungi Akun Facebook Kalian Dari Tagging Senonoh
POCO Indonesia Umumkan Ada Dua Perangkat Hadir Besok, X3 Pro dan F3?
Gadget POCO Indonesia Umumkan Ada Dua Perangkat Hadir Besok, X3 Pro dan F3?
Upaya Enterprise Open Source dari Red Hat Bantu Percepat Transformasi Digital
Tren Upaya Enterprise Open Source dari Red Hat Bantu Percepat Transformasi Digital
Bocor di Internet, Inilah Sosok Karakter Baru Game Apex Legends!
Tren Bocor di Internet, Inilah Sosok Karakter Baru Game Apex Legends!
Kabar Facebook Siap Rilis Fitur Baru Audio Sosial, Mirip Clubhouse!
Tren Kabar Facebook Siap Rilis Fitur Baru Audio Sosial, Mirip Clubhouse!

#Cara Menyadap Whatsapp

#Situs Nonton Film

#Whatsapp

#Bi Checking

#Deep Web

#Menyadap Whastapp

#Indosat Ooredoo

#Manga

#Instagram

#Cara Tambah Followers Di Instagram

Close Ads X
x

GridNetwork

Bobo Bolanas Bolasport BolaStylo Cerdas Belanja CewekBanget Fotokita Grid Fame Grid Games Grid Health Grid Hot Grid Motor Grid Pop Grid Star Grid.ID Gridoto Hai HIts Hype iDEA Info Komputer Intisari Jip.co.id Juara Kids Kitchenesia MakeMac Motorplus Nakita National Geographic Nextren Nova Otofemale Otomania.com Otomotifnet.com Otorace Otoseken Parapuan Sajian Sedap Sosok Sportfeat Stylo Suar SuperBall Video Wiken Gridstore.id Gridvoice GRID Story Factory Gramedia.com Gramedia Digital KG Media

Hak Cipta © Nextren.COM 2021 About Us Editorial Management Privacy Pedoman Media Siber Contact Us