Laporan wartawan Nextren, Fahmi Bagas
Nextren.com - Hunian berkonsep rumah pintar atau smart home tengah menjadi idaman bagi beberapa kalangan.
Dengan menggunakan konsep tersebut, para pemiliknya dapat mendapatkan kemudahan dalam pengoperasian benda-benda di dalamnya.
Penggunaan teknologi pada barang-barang di rumah pun dipercaya dapat meningkatkan keamanan, misalnya saja pada gagang pintu yang menggunakan smart door lock.
Baca Juga: 2 Fitur Smart Home Wajib Saat Berlibur, Rumah Jadi Lebih aman
Alih-alih aman, tengah viral di TikTok sebuah video pengguna yang menghancurkan smart door lock.
Pengunggah video yakni @renny.antonious mengaku bahwa pintu pintarnya tersebut tidak bisa dibuka dan mengelami error.
Video tersebut sudah ditonton lebih dari 2.4 juta kali dan mendapatkan berbagai macam respon.
Lalu bagaimana cara mengatasinya? Langsung simak ke halaman berikutnya ya.
Nextren ingin memberikan tips yang bisa dilakukan ketika smart door lock kamu mengalami gangguan serupa.
Simak yuk metode apa saja yang bisa kamu lakukan untuk mengatasinya!
Baca Juga: Mengenal TikTok Cash dan Bagaimana Skemanya Sampai Diblokir Kominfo