
cara mengakses setting untuk mengaktifkan persentase baterai
Pertama-tama bisa masuk ke settings atau pengaturan, lalu dilanjutkan ke menu “Notifikasi & Bilah Status”.
Pada bagian “Bilah Status”, langsung terlihat dua menu “Persentase baterai” dan “Kecepatan jaringan waktu nyata”.
Dari situ terdapat dua ikon switch bar di samping kanan yang bisa dipilih untuk mengaktifkan fitur.

Switch bar untuk mengaktifkan persentase baterai dan kecepatan internet
Baca Juga: Inilah Fitur Kamera Serta Videografi Oppo Reno5, Patut Ditunggu!
Jika sudah berwarna, maka indikator persentase baterai dan kecepatan internet akan langsung terlihat pada barisan indikator di layar smartphone.
Sebagai tambahan, menu “Konfirmasi notifikasi” dapat menyederhanakan tampilan notifikasi.

Tampilan untuk mengubah tampilan notifikasi HP Oppo
Bisa menampilkan ikon, jumlah angka saja, atau menghilangkan notifikasi.
Sedangkan untuk menampilkan indikator penggunaan RAM di smartphone, bisa diaktifkan melalui pengaturan atau settings.

Cara mengaktifkan menu pemakaian RAM di perangkat HP Oppo