Terkait spek lainnya, OPPO A91 membawa kekuatan chipset Helio P70 milik MediaTek.
Baca Juga: Sebanyak 85 Persen OPPO A91 Habis Dipesan, Penjualan Lewat E-Commerce Terkemuka Dibuka Lagi
Konfigurasi prosesor tersebut juga dilengkapi dengan RAM 8GB dan memori penyimpanan 128GB.
Kamera dari seri ini membawa desain quad-camera dengan skema 48MP lensa utama, 8MP lensa Ultra-Wide, 2MP lensa Makro, dan 2MP sensor kedalaman.
Smartphone ini pun mendapatkan diskon kurang lebih Rp 900 ribuan dari harga normal Rp 3.999.000.
Baca Juga: Oppo Prediksi Kriteria HP Unggulan di Tahun 2021, Termasuk Layar Besar dan 5G
3. OPPO Reno3
Terakhir ada seri Reno3 yang mengandalka kemampuan smartphone photographynya.
Hal itu dapat dilihat dari spesifikasi kamera yang dibawa oleh seri tersebut.
OPPO membenamkan 48MP lensa kamera utama beserta dengan 13MP lensa telefoto, 8MP lensa ultra-wide, dan 2MP lensa black and white.
Baca Juga: Perbedaan Oppo Reno3 dan Reno3 Pro Indonesia, Mending Yang Mana?