Ambil tangkapan layar (screen-capture), kemudian beralih lah ke akun Twitter.
Baca Juga: Pengguna Twitter Ternyata Lebih Berani Belanja Online Selama Pandemi
Baca Juga: Tips Jadi Konten Kreator ala Ogut Mudacumasekali, Harus Konsisten!
Klik tombol "New Tweet" dan kamu bisa langsung masukkan hasil tangkapan layar tadi.
Jika ingin menyuntingnya agar lebih rapih, maka kamu bisa mengeditnya terlebih dahulu.
Nah, cukup mudah kan untuk mengikuti tren yang lagi viral ini?
Memang tidak diketahui siapa yang pertama kali mempopulerkan topik 3x3 Instagram di Twitter.
Namun setidaknya hal ini bisa menjadi ajang seru-seruan di media sosial.
(*)