Nextren - Sebagai aplikasi komunikasi paling banyak dipakai, WhatsApp tentu saja mengundang niat usil seseorang.
Entah untuk tujuan baik, untuk iseng ataupun jahat, saat ini sudah banyak cara yang beredar tentang cara menyadap WhatsApp.
Hal ini tentu cukup mengkhawatirkan, apalagi jika kamu sering chating hal-hal sensitif dan rahasia.
Ya, kalian semua pastinya sudah tahu kalau saat ini menyadap WhatsApp cukup mudah dilakukan.
Baca Juga:Suka Pakai WhatsApp Web di PC? Hati-hati Klik Link Karena Data Bisa Dicuri
Baca Juga:Ternyata WhatsApp Bisa Prediksi Kepribadian Kamu Lewat Shio Loh!
Bahkan mungkin ada dari kalian yang rutin menyadap WhatsApp milik pasangan atau anak, untuk mengawasinya.
Bisa jadi juga saat ini akun kalian sedang disadap oleh orang lain tanpa kalian sadari.
Tidak perlu khawatir, ternyata ada beberapa tanda yang terlihat kalau akun kalian sedang disadap.
Nurcahya Pradana Taufik Prakisya, dosen Pendidikan Teknik Informatika dan Komputer UNS menyebutkan ada5 tanda kalau akun WhatsApp kalian sedang disadap.
Seperti Dilansir dariKompas.com, berikut ini tanda-tanda kalau WhatsApp kamu sudah disadap :