Follow Us

Cara Memperbaiki Koneksi Internet by.U yang Sering Gangguan

Fahmi Bagas - Rabu, 24 Juni 2020 | 18:45
Kartu perdana by.U
Way

Kartu perdana by.U

Laporan wartawan Nextren, Fahmi Bagas

Nextren.com - by.U merupakan provider digital yang dibesut oleh Telkomsel dan diluncurkan pada tahun lalu.

Nama by.U mungkin sedang menjadi perbincangan sebagian pengguna ponsel karena provider yang terbilang baru ini telah menghadirkan sejumlah keuntungan bagi para pelanggannya, salah satunya adalah biaya yang murah.

Alasannya jelas, provider tersebut sengaja dibuat untuk menyasar para kalangan gen Z dan milenial.

Tidak seperti kuota data yang biasanya dibagi-bagi, maka kuota data by.U bebas dipakai selama 24 jam, di semua jaringan Telkomsel (2G, 3G, 4G).

Baca Juga: 8 Fakta Tentang by.U, Nomor Baru Telkomsel yang Bidik Anak Muda

Paket 1GB Rp 4.000 (berlaku 1 hari), Paket 2 GB Rp 9.000 (berlaku 3 hari), Paket 4GB Rp 20.000 (berlaku 7 hari), Paket 10 GB Rp 50.000 (berlaku 30 hari).

Meskipun by.U menggunakan layanan koneksi dari Telkomsel, bukan berarti internet dari provider ini tidak pernah mengalami gangguan.

Maka dari itu, Nextren ingin memberikan tips untuk kalian yang bingung bagaimana cara memperbaiki koneksi internet saat by.U mengalami gangguan.

Simak yuk selengkapnya agar internetmu bisa normal kembali.

1. Mulai Ulang Perangkat

Langkah pertama yang bisa kamu gunakan adalah dengan merestart smartphone.

Editor : Wahyu Subyanto

Baca Lainnya

Latest