Ya, PS5 ini saat didirikan memang memiliki dimensi yang cukup tinggi sehingga membuatnya sekilas nampak seperti CPU.
Baca Juga: 5 Game Keren yang Akan Hadir Untuk PlayStation 5, Dijamin Seru!
2. Gunakan Apa yang Ada
Ada pula unggahan lainnya yang menunjukkan perangkat PS2 yang diletakkan di dalam sebuah buku besar berwarna putih.
Peletakkan tersebut menggambarkan desain PS5 yang memiliki lengkungan berwarna hitam dibagian tengahnya.

Meme PS5 yang menggunakan PS2 dan buku bersampul putih.
3. Gagal Fokus
Meme ketiga memperlihatkan sebuah pendingin ruangan dengan ukuran yang cukup tinggi namun memiliki warna dan desain yang mirip dengan PS5.
Disampingnya juga terlihat perangkat PS4 yang ukurannya jaug lebih kecil dari pendingin ruangan tersebut.
Namun, hal ini malah membuat orang gagal fokus karena membayangkan perbedaan PS5 yang nampaknya akan memiliki ukuran cukup besar.

Kipas angin dengan bentuk mirip PS5 yang disandingkan dengan PS4.