Follow Us

Awas! Hindari Hal Ini Kalau Kamu Ingin Jadi Influencer Instagram

Fahmi Bagas - Sabtu, 23 Mei 2020 | 10:41
Ilustrasi Influencer

Ilustrasi Influencer

Sebenarnya dalam bermedia sosial, itu bukanlah sesuatu hal yang menjadi masalah.

Namun sebaiknya kamu lebih bisa menahan ego untuk melakukan hal tersebut.

Baca Juga: Instagram Direct Message Versi Website Kini Sudah Bisa Digunakan

Inilah 3 zodiak wanita yang dikenal paling narsis, kamu termasuk gak?
freepik.com

Inilah 3 zodiak wanita yang dikenal paling narsis, kamu termasuk gak?

Alasannya karena sebagai influencer, kamu diharapkan untuk bisa mengajak orang-orang dengan berbagai informasi.

Sebaiknya berikan masukan-masukan kepada followers terkait satu hal yang kamu minati.

Misalnya, informasikan seputar smartphone apa yang bisa menjadi opsi bagi para pelajar.

Mengacuhkan Komentar Negatif

Sebagai pengguna media sosial mungkin kalian kerap mendapatkan berbagai komentar di postingan.

Entah itu komentar yang baik ataupun cenderung negatif.

Mungkin untuk komentar yang positif, kamu tidak akan segan untuk menanggapi dan membalasnya.

Namun, jika kamu ingin menjadi seorang influencer yang dianggap memperhatikan followers.

Sebaiknya, kamu lakukan juga respon terhadap komentar-komentar yang nyinyir.

Editor : Wahyu Subyanto

Baca Lainnya

Latest