Nextren.com -Sistem antarmuka Oppo yaitu ColorOS mengajak para pengguna Oppo F11, F11 Pro, dan F11 Pro Edisi Avengers untuk merasakan versi beta dari ColorOS 7.
ColorOS 7 bisa diujicobakan dengan smartphone yang sudah memiliki Android 10.
ColorOS yang ada pada smartphone Oppo yang paling tertinggi ialah versi 6.
Untuk percobaan versi beta ini dikatakan terbatas, namun Oppo akan mencoba untuk membuka peluang bagi pengguna untuk mencobanya.
Baca Juga: Versi Beta WhatsApp Tambahkan Fitur Pesan Kadaluwarsa untuk Pesan Grup
Ada cara untuk mengikuti percobaan versi beta ini.
Pertama,buka settings atau pengaturan.
Kedua,cari opsi software update.
Baca Juga: Daftar Lengkap Update Terbaru Aplikasi Telegram, Yuk Buruan Update!
Ketiga,kamu akan menemukan bahwa ColorOS terakhir ialah ColorOS 6. Jika tidak kemungkinan kamu tidak bisa mencoba versi beta.
Keempat,klik ikon di sebelah kanan atas.