Follow Us

Mantan Bos GoJek Jadi Menteri, Guyonan Bayar Sekolah Pakai GoPay Ternyata Sebentar Lagi Terlaksana

None - Senin, 09 Desember 2019 | 21:00
Google Play Store Sekarang Menerima Pembayaran Dengan GoPay.

Google Play Store Sekarang Menerima Pembayaran Dengan GoPay.

“Dalam waktu dekat integration process kami dengan GoPay dan LinkAja akan rampung, mungkin awal 2020 sudah selesai."

"Ketika selesai, maka dua e-wallet tersebut nanti akan jadi salah satu alat pembayaran iuran sekolah,” kata Indah.

Tak cuma untuk iuran bulanan sekolah, Indah bilang sejatinya layanan penagihan yang disediakan IDN luas.

Baca Juga: Kerja Sama Dengan Polda Metro Jaya, Kini Bayar SIM Bisa Pakai GoPayMisalnya pembelian buku, LKS (lembar kerja siswa), seragam, atau transaksi lain yang biasanya terjadi di lembaga pendidikan.

“Target besarnya tentu setiap sekolah maupun lembaga pendidikan di Indonesia bisa memanfaatkan layanan kami"

"Tapi dalam beberapa tahu ke depan kami berharap bisa menjangkau 2.000 hingga 3.000 sekolah tambahan,” lanjutnya.

Artikel ini tayang di kontan.co.id, dengan judul : Bukan cuma guyonan, sebentar lagi bayar sekolah memang bisa pakai GoPayReporter: Anggar Septiadi

Editor : Nextren

Baca Lainnya

PROMOTED CONTENT

Latest