Follow Us

facebookyoutube_channeltwitter

Inilah 5 Hape Dengan Kualitas Layar Bintang Lima Harga Kaki Lima

Nicolaus Prama - Senin, 30 September 2019 | 19:01
Redmi K20 atau Mi 9T
soyacincau.com

Redmi K20 atau Mi 9T

Sebab acap kali kalah dengan cahaya matahari saat dibawa ke ruang terbuka.

Google Pixel 3a dibanderol dengan harga $399 atau Rp 5,7 juta.

Google Pixel 3a
PhoneArena

Google Pixel 3a

  1. Realme 3 Pro
Realme memang jago dalam memberi kejutan pada penggunanya.

Belum berumur 2 tahun, Realme telah memiliki banyak penggemar dan memiliki performa yang mumpuni.

Realme 3 Pro memiliki layar LCD, resolusi 2.340 x 1.080, kepadatan 409 ppi, dan gunakan Gorilla Glass 5.

Kelebihan Realme 3 Pro adalah pada gamma dan tingkat kecerahan yang mampu memberikan kontras warna yang ciamik.

Uniknya, Realme 3 Pro masih menggunakan LCD, namun telah memiliki sudut pandang yang luas berkat teknologi IPS.

Realme 3 Pro dijual dengan harga mulai dari Rp 2,9 juta, sangat sepadan dengan kualitas layar yang ditawarkan.

Realme 3 Pro bisa diklaim sebagai smartphone mid-range yang enak buat gaming
kompas

Realme 3 Pro bisa diklaim sebagai smartphone mid-range yang enak buat gaming

Baca Juga: Beda 400 Ribuan, Mending Realme 3 Pro atau Realme X yang Baru Rilis?

  1. Samsung Galaxy A70
Samsung memang dikenal memiliki kualitas layar yang tinggi pada hape seri A, S, dan Notenya.

Editor : Nextren

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

x