Follow Us

facebookyoutube_channeltwitter

Spesifikasi Lengkap Redmi 7A yang Resmi Masuk Indonesia

Muhammad Andika Adistra - Selasa, 06 Agustus 2019 | 20:19
Redmi 7A
Muhammad Andika Adistra

Redmi 7A

Laporan wartawan Nextren, Muhammad Andika Adistra.

Nextren.com-Sub-brand Xiaomi, Redmi, hari ini memamerkan handphone murah terbaru buatannya.

Handphone pintar tersebut adalah Redmi 7A.

Redmi 7A ini digadang-gadang sebagai rajanya handphone di segmen entry level loh.

Redmi 7A sendiri merupakan generasi terbaru dari varian handphone A series milik Redmi.

Baca Juga: Data Naik 68.7 Persen, Total Pendapatan Indosat Ooredoo Semester 1 2019 Capai Rp 12,3 Triliun

A series yang telah dibuat oleh Redmi tersebut terdiri dari Redmi 4A, 5A, dan 6A loh sobat Nextren.

Untuk Redmi 7A sendiri memiliki desain yang cukup unik.

Pada bagian belakangnya, Redmi 7A ini menggunakan bahan polykarbonat pada bagian bodi belakangnya.

Bahan ini juga dilapisi dengan P2i nano-coating yang berfungsi sebagai anti cipratan air atausplash resistant.

Lapisan tersebut membuatcipratan air tidak menempeldi bagian belakang handphone Redmi 7A.

Editor : Nextren

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

x