Follow Us

facebookyoutube_channeltwitter

Huawei P20 Lite Muncul di Situs Jual Beli Swiss Seharga Rp 4 Jutaan

Wahyu Prihastomo - Selasa, 11 Juni 2019 | 15:45
Huawei P20 Lite 2019
Media Markt

Huawei P20 Lite 2019

Baca Juga: Huawei Sudah Daftarkan Merek Dagang HongMeng di Beberapa Negara

Layar ini sekaligus menjadi tempat untuk punch hole alias kamera depan beresolusi 16MP.

Smartphone ini punya 3 buah kamera utama di bagian belakang sebesar 16MP, 8MP dan 2MP.

Situs Media Markt tidak menjelaskan secara rinci keunggulan dari masing-masing kamera tersebut.

Untuk menjaga daya tahan, smartphone ini dilengkapi dengan baterai berkapasitas 4.000 mAh.

Ada 3 varian warna untuk tipe ini, yaitu Midnight Black, Charming Red dan Crush Blue.

Pilihan warna Huawei P20 Lite 2019
Media Markt

Pilihan warna Huawei P20 Lite 2019

Munculnya Huawei P20 Lite di situs jual beli online ini makin membuat yakin banyak pihak kalau ini adalah model yang sama dengan Huawei Nova 5i yang sebelumnya sudah ramai dirumorkan.

Tapi, kita masih harus menunggu dengan sabar mengenai pengumuman resminya dari Huawei.

Baca Juga: Huawei Akan Luncurkan Ponsel Tanpa 3 Media Sosial Grup Facebook

Editor : Nextren

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

x