Follow Us

facebookyoutube_channeltwitter

Aplikasi Ini Bakal Bantu Bunda Buat Ingat Waktu Imunisasi Anak

Kelvin Layzuardy - Kamis, 06 Juni 2019 | 10:00
Ikatan Dokter Anak Indonesia (IDAI) mengatakan, asi dan suplemen tak dapat menggantikan imunisasi.
iStockphoto

Ikatan Dokter Anak Indonesia (IDAI) mengatakan, asi dan suplemen tak dapat menggantikan imunisasi.

Laporan Wartawan NexTren, Kelvin Layzuardy

NexTren.com- Terkadang bunda pasti sering lupa tentang jadwal imunisasi anak.

Hal ini tentu wajar karena imunisasi tidak hanya dilakukan sekali saja.

Namun, bisa hingga berkali-kali loh.

Tetapi saat ini bunda tak perlu khawatir karena bunda cukup menggunakan aplikasi di hape untuk membantu mengingat jadwal imunisasi anak loh.

Aplikasi itu sendiri adalah "Primaku" yang ada di Play Store dan App Store.

Aplikasi ini bisa bunda download secara gratis yah.

Baca Juga: Buat Mamah Muda, Game Edukatif Bertema Ramadhan Ini Cocok Untuk Anak

Aplikasi primaku
Play Store

Aplikasi primaku

Pada aplikasi ini, nantinya bunda bisa mencatat kapan saja waktu imunisasi anak.

Selain itu, kamu juga bisa mengatur alarm otomatis untuk memberitahukan tentang adanya imunisasi loh.

Editor : Nextren

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

x