Follow Us

5 Game Offline Di Android Ini Pas Banget Buat Nemenin Kamu Ngabuburit

Arif Budiansyah - Senin, 13 Mei 2019 | 15:05
Ilustrasi main game di smartphone
oppo

Ilustrasi main game di smartphone

2. City Island 5

Game bergenre simulasi membangun kota ini bisa dimainkan tanpa terhubung dengan internet loh!

Nantinya akan ada objektivitas misi yang harus kalian lakukan untuk menambah level, jadi untuk kalian yang suka game simulasi bisa langsung download City Island 5 ini.

3. Mad Zombies

Untuk kalian penggemar permainan tembak-tembakan bertemakan zombie, rasanya Mad Zombies bisa menjadi game alternatif yang bisa kalian mainkan.

Sistem permainan dengan FPS ini menawarkan kita dalam situasi ancaman penyerangan zombie, dan banyak pilihan senjata yang bisa kita pakai tentunya.

4. Ramboat

Jika kalian pernah memainkan salah satu judul game tembak-tembakan legendaris yaitu Metal Slug, game Ramboat secara tidak langsung juga memiliki pengalaman yang sama.

Dengan tampilan 3D dan didesain karakter yang imut, namun Ramboat masih bisa memacu adrenalin kita dengan peperangan yang intens disetiap stage-nya.

Halaman Selanjutnya

5. Death Race

Editor : Nextren

Baca Lainnya

PROMOTED CONTENT

Latest