Smartphone layar lipat seharga $1980 ini rencananya akan diproduksi sebanyak 1 juta unit, namun terpaksa ditunda karena peristiwa kebocoran tersebut.
Sebelumnya, Samsung menanggapi kerusakan layar tersebut karena ulah pengguna.
Namun, hingga saat ini Samsung rupanya memang menemukan adanya kerusakan pada Galaxy Fold.
Pada hari pertama pemesanan, Galaxy Fold bahkan habis dipesan dan Samsung terpaksa menutup pemesanan karena tingginya permintaan.
(*)