Meskipun tidak terlalu terasa di kulit kita, tapi itu bisa ngasih goresan-goresan tipis loh di layar hp kita.
2. Penghapusmake-up
Pembersih make-up memang pasti ramah untuk kulit wajah manusia.
Tapi, ternyata itu kurang baik loh buat kondisi layar produk elektronik.
Cairan penghapus make-up pada umumnya punya kandungan alkohol atau bahan kimia lainnya.
Bahan-bahan ini bisa memberikan efek yang cukup keras buat layar hp kamu.
3. Pembersih kaca
Membersihkan cermin atau kaca jendela pasti jadi lebih mudah kalau pakai pembersih kaca.
Kalau dipakai untuk hp bisa juga dong, kan materialnya mirip? Kamu salah!
Pembersih kaca punya bahan kimia yang jauh lebih keras kalau dibandingkan dengan pembersih make-up.
Memang cocok untuk jenis kaca rumahan, tapi untuk material kaca layar hp, mendingan jangan coba-coba.