Follow Us

facebookyoutube_channeltwitter

Tips Fotografer Tommy A Siahaan dan Sutradara Jay Subyakto Uji Galaxy S10 di Pegunungan Tertinggi di Dunia

Wahyu Subyanto - Jumat, 12 April 2019 | 14:52
Foto Galaxy S10 di Nepal
tommy

Foto Galaxy S10 di Nepal

Kemampuan merekam video dengan kualitas HDR10+ dan 10 bit seperti dimiliki Galaxy S10, menjadikan penggunanya layaknya profesional.

Dengan HDR+ maka ragam warna akan lebih 'keluar' dari biasanya.Video yang dihasilkan lebih nyata dengan kekentalan warna yang tidak akan pecah saat melalui proses penyuntingan.

Baca Juga : Samsung S10 5G Meluncur Hari Ini, Dibekali Teknologi Cloud Gaming

Berikut foto-foto jepretan fotografer Tommy A. Siahaan dan sutradara Jay Subyakto di Nepal, menggunakan Galaxy S10.

Foto Galaxy S10 di Nepal
Tommy dan Jay

Foto Galaxy S10 di Nepal

Hasil foto Galaxy S10 di Nepal
Tommy dan Jay

Hasil foto Galaxy S10 di Nepal

Foto Galaxy S10 di Nepal
Tommy dan Jay

Foto Galaxy S10 di Nepal

Kemampuan dalam mengambil gambar dan kesulitan dalam proses editing, kerap menjadi penghambat dalam menghasilkan karya fotografi dan videografi. Namun, hal itu kini bukan lagi kendala, karena di Samsung Galaxy S10 memberi kemudahan dalam pengambilan gambar kapan saja. Dibekali Artificial Intelligence di dalam kameranya, menjadikan S10 disebut mampu memberi saran dalam mengambil gambar terbaik, melalui fitur Smart Composition. Pihak Samsung sendiri menyadari bahwa menangkap momen dalam bentuk foto ataupun video telah menjadi kebutuhan sehari-hari konsumen.

Baca Juga : Menantang Kinerja Kamera Low Light Samsung Galaxy S10 di Turki"Untuk itu Galaxy S10 kami hadirkan dengan kemampuan mengambil foto dan video dengan hasil yang lebih baik, layaknya profesional,” papar Denny Galant, Head of Product Marketing IT & Mobile, Samsung Electronics Indonesia, dalam keterangannya kepada Nextren.com.Selain dibekali kamera berkemampuan HDR10+ yang pertama kali dimiliki sebuah smartphone, Galqaxy S10 juga punya lensa ultra wide 123 derajat yang mampu memberikan gambar lebih bermakna.Sementara untuk adegan atau aktifitas yang aktif, disediakan fitur Super Steady yang mumpuni merekam video dengan stabil. (*)

Editor : Nextren

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

x