Kini, kedua tim yang juga menjadi livestreaming partner resmi Nimo TV tersebut juga disponsori oleh Indofood, produsen mie instan melalui brand Pop Mie.
Baca Juga : Game Apex Legends dan Resident Evil 2 Remake di Skyegrid, Bisa Main di Laptop Spek Rendah
para game streamer
3. Kompetisi eSport yang semakin banyak
Pertandingan eSports semakin menarik perhatian penonton.
Sebagai contoh, pagelaran The International 2018, ajang paripurna dari Dota 2 Pro Circuit (DPC), mampu mengumpulkan sekitar 15 juta penonton dalam pertandingan Grand Final.
Hal ini semakin mendorong evolusi esport dari kegiatan komunitas terbatas menjadi ajang olahraga massal (spectator sport) setara dengan olahraga mainstream lainnya.
Pemerintah pun turut ambil peran dengan menyelenggarakan turnamen eSport pertama di Indonesia yaitu Piala Presiden Esports 2019.
Baca Juga : Microsoft Bawa Game Xbox Ke Nintendo Switch, Bisa Main Lintas Platform
Sebagai platform live streaming, Nimo TV juga turut mendukung perkembangan kancah esport di Indonesia dengan menyiarkan turnamen-turnamen esport ternama seperti South East Asia Cyber Arena (SEACA) 2018 serta PUBG Mobile Indonesia National Championship (PINC) 2018.
4. Perangkat gaming yang semakin terjangkau
Sejak pertengahan dekade 2000-an, perkembangan gadget pintar terutama smartphone bukan hanya menjadi milik warga kelas menengah ke atas.