Laporan Wartawan NexTren, Rezky Amaliah
NexTren.com - Scanner adalah kegiatan untuk memindai dokumen dan mengubah file menjadi bentuk PDF.
Seperti yang kita tahu, mesin scanner itu biasanya besar, nggak fleksibel, dan hanya ada di tempat-tempat tertentu.
Solusi untuk kalian yang membutuhkan pemindaian dokumen secara cepat dan mudah adalah dengan aplikasi scanner Android terbaik.
Setelah dokumen discan dan berbentuk file, tinggal disimpan di media simpan onlin eatau cloud yang tersedia banyak di internet.
Baca Juga : Aplikasi Scanner Xiaomi, Cara Praktis dan Permudah Pekerjaan Kamu
Bahkan ada cara termudah yaitu mengirimnya ke email kamu sendiri.
Banyak aplikasi scanner yang dapat kita gunakan secara mobile melalui perangkat Android dalam genggaman.
Meski sekarang sudah banyak aplikasi scanner yang bertebaran dalam Google Playstore, tapi tiga aplikasi ini yang mudah dan sudah pasti bisa kalian gunakan.
1. CamScanner
Pertama dimulai dari CamScanner. Aplikasi ini bisa dengan mudah kalian temukan di Google Playstore.