Ditemukan: 82 Artikel dengan tag: trump
Trump Masih Berusaha Blokir Huawei di AS Saat Detik Akhir Kekuasaannya
Tren, 1 Minggu yang lalu
Donald J. Trump kembali berusaha blokir Huawei di AS pada detik akhir kekuasaannya menjadi Presiden.
Diblokir Donald Trump, Xiaomi Tolak Dianggap Perusahaan Militer China
Tren, 1 Minggu yang lalu
Kondisi Xiaomi yang diblokir Donald Trump kian memanas. Bukan hanya Xiaomi, Pemerintah Tiongkok juga ikut kasih komentar.
Parah! Donald Trump Resmi Blacklist Xiaomi di Amerika Serikat
Tren, 1 Minggu yang lalu
Donald Trump resmi memasukkan Xiaomi ke daftar blacklist seminggu sebelum lengser. Apakah hal ini akan membuat Xiaomi akan seperti Huawei?
YouTube Hapus Konten Video di Channel Trump, Larang Video Baru Masuk
Tren, 1 Minggu yang lalu
Setelah Twitter, kini YouTube memberi tindakan kepada Trump, menghapus konten video dan larang video baru masuk ke platform. Mengapa?
Ternyata Ini Alasan Twitter Larang Keberadaan Donald Trump di Platformnya
Tren, 2 Minggu yang lalu
Ini alasan Twitter larang atau hapus akun Donald Trump di platformnya, terkait dengan kerusuhan di Amerika Serikat?
Twitter Tangguhkan Akun Milik Presiden Donald Trump Selamanya
Tren, 2 Minggu yang lalu
Sempat 12 jam ditangguhkan Twitter akibat video kontroversinya. Kini akun Presiden Donald Trump ditutup selamanya, apa alasannya?
5 Platform Medsos Ini Blokir Akun Donald Trump Karena Dianggap Meresahkan
Tren, 2 Minggu yang lalu
Unggahan video Donald Trump dianggap meresahkan dan bisa memperluas konflik. Sejumlah platform media sosial pun memblokir akun Trump, ini daftarnya!
TikTok Ikutan Cekal Video Donald Trump yang Dinilai Menghasut Massa
Tren, 2 Minggu yang lalu
Donald Trump membuat polemik di dunia maya lewat unggahan videonya. TikTok pun ikut mencekal video kerusuhan di Gedung Capitol, tapi tidak semua.
Donald Trump Dibungkam, Hampir Semua Media Sosial Kompak Memblokirnya
Tren, 2 Minggu yang lalu
Presiden Amerika Serikat, Donald Trump dibungkam oleh sejumlah perusahaan Media Sosial besar. Apa saja?
Twitter Kunci Akun Donald Trump, Akan Diblokir Jika Masih Berulah
Tren, 2 Minggu yang lalu
Trump memicu kontroversi dengan mengupload video yang dinilai mendukung aksi kekerasan. Twitter juga akan terus memantau akun tersebut ke depannya.
Trump Kirim Pembom Nuklir ke Timteng, Wujudkan Rencana Serangan Besar ke Lokasi Nuklir utama Iran?
Tren, 2 Bulan yang lalu
Jelang lengsernya Donald Trump sebagai presiden AS, tampaknya dia punya rencana besar untuk Iran.
Media China Sebut Trump Sedang Mempersiapkan 'Kegilaan Terakhir' untuk Beijing
Tren, 2 Bulan yang lalu
Kekuasaan Donald Trump memang bakal segera berakhir. Namun dia disebut bakal mengeluarkan kebijakan besar yang menyerang kepentingan China.
Ada 35 Perusahaan Raksasa China Diblokir Donald Trump Jelang Berakhirnya Masa Jabatan
Tren, 2 Bulan yang lalu
Beberapa perusahaan China bakal kesulitan, setelah secara resmi dilarang berhubungan dengan perusahaan AS.
Huawei Minta Inggris Tinjau Kembali Larangan Koneksi 5G, Setelah Trump Kalah Pemilu
Tren, 2 Bulan yang lalu
Victor Zhang, selaku Vice President Huawei mengatakan kalau sebenarnya tidak ada alasan bagi Inggris untuk melakukan sanksi terhadap Huawei.
Calon Menteri Pertahanan Kubu Biden: AS Harus Bisa Tenggelamkan Semua Kapal Perang China Dalam 72 Jam
Tren, 2 Bulan yang lalu
Meski presiden AS tampaknya segera berganti dari Trump ke Biden, namun konflik AS dan China terlihat terus memanas.
Pemerintah AS Blokir Huawei Saat Trump Menjabat, Bagaimana dengan Biden?
Tren, 2 Bulan yang lalu
Kemenangan Biden sebagai presiden AS, membawa nuansa baru akan berbagai kasus pemblokiran AS kepada perusahaan China.
TikTok di Amerika Tidak Jadi Diblokir, Hakim Blokir Larangan Trump
Tren, 2 Bulan yang lalu
Ajuan pemblokiran TikTok di Amerika Serikat dihentikan hakim, sehingga TikTok bisa bernafas terlebih dahulu dari petarungan panjang.
Akhirnya Trump Setujui Kerjasama Oracle dan TikTok, Asal Ada Syarat Ini
Tren, 4 Bulan yang lalu
Trump setujui kerjasama antara Oracle dan TikTok dengan beberapa syarat agar platform video pendek bertahan di AS.