Hal ini membuat Pocophone menjadi smartphone Xiaomi ketiga yang menggunakan chipset ini.
Untuk harga yang akan dibanderol pada Pocophone F1 ini yaitu 420 Euro atau Rp 7.1 juta untuk internal 64GB dan Rp 7.8 juta untuk internal memori 128GB.
Sayang, sejauh ini diketahui jika Pocophone hanya diperuntukkan buat Eropa Timur dan India.
Namun, semoga saja kabar tersebut tidak benar ya!
(Segera Rilis, BlackBerry Key2 Lebih Tahan Lama dari Blackberry KeyONE)
Agar penggemar Xiaomi di Indonesia pun bisa menikmati canggihnya Pocophone F1 milik Xiaomi ini.(*)