Selain itu, prosesor Snapdragon 845 2.8GHz dipasangkan dengan varian RAM 6GB dipilih sebagai dapur pacu.
Dan untuk memori, tersedia 3 varian RAM, yakni: 64GB/128GB dan 1TB.
Dari sektor kamera, terpasang kamera ganda 12MP f/1.4 + 20MP f/1.75 sebagai kamera belakang dan 24MP f/2.0 sebagai kamera depan.
(BACA:3 Cara Laporkan Konten Negatif di Dunia Maya, Agar Indonesia Aman
Spek penunjang, Smartisan R1 juga didukung: dual SIM, Bluetooth 5.0, port USB tipe C, baterai 3600mAh plus Quick charge 4+ dan dukungan jaringan 4G LTE.
Smartisan R1 dibanderol dengan harga yang disesuaikan dengan kapasitas RAM dan memori sebagai berikut.
RAM 6GB + 64GB = Rp 5,7 juta
RAM 6GB + 128GB = Rp 8,7 juta
RAM 8GB + 128GB = Rp 9,8 juta
RAM 8GB + 1 TB = Rp 19,3 juta
Wah memori internalnya cukup buat menyimpan data foto video semua aktifitas ya!(*)