Follow Us

facebookyoutube_channeltwitter

Siapkan Debut di Indonesia, POCO X6 5G Ditenagai Snapdragon 7s Gen 2

Ida Bagus Artha Kusuma - Selasa, 16 Januari 2024 | 20:45
Snapdragon 7s Gen 2 akan segera memulai debut di POCO X6 5G yang akan hadir di Indonesia

Snapdragon 7s Gen 2 akan segera memulai debut di POCO X6 5G yang akan hadir di Indonesia

Baca Juga: POCO Turut Ramaikan 12.12 Dengan Harga-Harga HP Yang Menarik

Sektor kamera POCO X6 5G juga mengesankan dengan Triple 12-bit ISP dari Qualcomm Spectra ISP.

Pengambilan gambar rangkap tiga secara bersamaan, Zero Shutter Lag, dan zoom mulus akan menghasilkan foto dan video yang mendetail.

Teknologi AI De-Noising (AIDE) memberikan kejernihan dan ketajaman ekstra, sementara perekaman dalam 4K HDR menciptakan video yang realistis.

Tidak hanya unggul dalam performa, POCO X6 5G juga menawarkan konektivitas yang cepat dan handal.

Dengan dukungan Snapdragon X62 5G Modem-RF System, smartphone ini siap untuk menghadapi jaringan 5G global.

Qualcomm FastConnect 6700 Mobile Connectivity System memberikan koneksi Wi-Fi 6E dengan kecepatan puncak 2,9 Gbps, ditambah dengan Bluetooth 5.2 terintegrasi.

POCO X6 5G diharapkan akan menciptakan gebrakan di pasar smartphone Indonesia dengan inovasi dan performa yang diusungnya.

Baca Juga: Cara Update MIUI 14 Android 13 di HP Xiaomi, POCO, dan Redmi

(*)

Editor : Nextren

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

x