Follow Us

facebookyoutube_channeltwitter

JBL Hadirkan Program Rap Your Gifts, Solusi Kado Ramah Lingkungan

Ida Bagus Artha Kusuma - Senin, 18 Desember 2023 | 20:54
JBL meluncurkan program Rap Your Gift untuk memberikan solusi tukar kado yang lebih ramah lingkungan

JBL meluncurkan program Rap Your Gift untuk memberikan solusi tukar kado yang lebih ramah lingkungan

Baca Juga: JBL Memperkenalkan Soundgear Sense, TWS Dengan Konduksi Udara

Berikut adalah cara kerja dari program Rap your Gits yang dilakukan oleh JBL

  1. Kunjungi websiteJBL
  2. Klik banner 'Rap Your Gift'.
  3. Pilih rap sesuai tema atau personalisasi rap Anda pada menu 'More' dan klik 'Create AI Rap'.
  4. Pilih digital wrap skin yang diinginkan.
  5. Dapatkan rap eksklusif sesuai personalisasi.
  6. Bagikan personalisasi 'Rap Your Gifts' melalui platform yang tersedia.
Dengan memilih 'Rap Your Gifts', konsumen tidak hanya memberikan hadiah yang berkesan, tetapi juga turut berkontribusi untuk masa depan yang lebih hijau.

"JBL percaya bahwa kekuatan musik dapat menyatukan orang dan menginspirasi perubahan," kata Benjamin Tan, Senior Manager Integrated Marketing Consumer Audio, HARMAN Asia-Pasifik.

"Dengan 'Rap Your Gifts', kami memanfaatkan kekuatan tersebut untuk menciptakan masa depan yang berkelanjutan, satu hadiah rap untuk setiap kesempatan."

Inisiatif 'Rap Your Gifts' telah mendapatkan sambutan positif, dengan 346,521 rap yang sudah dibuat dan perkiraan 87 pohon terselamatkan.

Di momen perayaan Natal dan Tahun Baru, JBL mengajak semua orang di Indonesia untuk bergabung dalam gerakan ini, membungkus hadiah mereka dengan rap, bukan kertas, untuk merayakan suasana liburan yang harmonis dan berkelanjutan.

Baca Juga: JBL Rilis Earphone Tour Pro 2 & Tour One M2 di Dalam Kereta Panoramic

(*)

Editor : Nextren

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

x