Follow Us

Nothing Ear (2) Resmi Dirilis, Tawarkan Audio yang Lebih Berkualitas!

Khoiruddin Yusup - Kamis, 23 Maret 2023 | 10:13
Desain Nothing Ear (2), TWS terbaru Nothing yang dirilis pada Kamis, (23/3/2023).
Nothing

Desain Nothing Ear (2), TWS terbaru Nothing yang dirilis pada Kamis, (23/3/2023).

Nextren.grid.id - Setelah berbulan-bulan kita dipenuhi dengan berbagai rumor dan bocoran tentang Nothing Ear (2), akhirnya produk ini diresmikan pada hari ini. (23/3/2023)

TWS ini merupakan suksesor produk pertama Nothing yakni Nothing Ear (1) yang diperkenalkan pada akhir tahun 2021.

Desainnya sendiri hampir tak berubah dari model sebelumnya yang memiliki dominasi material transparan khas produk-produk perusahaan.

Kendati demikian, ada banyak peningkatan khusus yang ternyata dilakukan perusahaan pada produk barunya ini.

Dua tahun telah berlalu dan kini para penggemar merek asal Inggris itu bisa melihat perubahan signifikan di bagian dalamnya.

Kini, fokus utama dari Nothing Ear (2) adalah peningkatan pada kualitas audio yang diklaim jauh lebih baik dari generasi sebelumnya.

Nah, di artikel dini Nextren akan menjelaskan beberapa keunggulan yang dimiliki oleh TWS yang berdesain transparan ini.

So, buat kamu yang penasaran, langsung aja yuk cek penjelasannya berikut ini.

Baca Juga: Qualcomm: Nothing Phone (2) Akan Pakai Chipset Snapdragon 8+ Gen 1

Peningkatan kualitas audio dan fitur yang lebih baik

Ilustrasi peningkatan kualitas suara Nothing Ear (2) yang yang meingkat dibandingkan Ear (1).
Nothing

Ilustrasi peningkatan kualitas suara Nothing Ear (2) yang yang meingkat dibandingkan Ear (1).

Melansir dari website resminya, Ear (2) diklaim memiliki teknologi codec LHDC 5.0 yang dapat mengirimkan audio berkualitas tinggi hingga 24bit pada 192 kHz.

Source : Nothing

Editor : Wahyu Subyanto

Baca Lainnya

Latest