Follow Us

facebookyoutube_channeltwitter

Hands On Redmi 12C Sebelum Rilis di Indonesia, Desain Mirip Redmi A1

Fahmi Bagas - Rabu, 08 Maret 2023 | 21:00
Desain Redmi 12C serupa dengan Redmi A1.
Nextren

Desain Redmi 12C serupa dengan Redmi A1.

Bahkan beberapa produk ekosistem Xiaomi pun sudah mulai meninggalkan port MicroUSB.

Klarifikasi Xiaomi Indonesia mengenai spesifikasi Redmi 12C yang dianggap downgrade dari Redmi 10C.
Nextren

Klarifikasi Xiaomi Indonesia mengenai spesifikasi Redmi 12C yang dianggap downgrade dari Redmi 10C.

Kesimpulan Hands On Redmi 12C

Dari pengalaman Nextren, ada beberapa kesimpulan yang bisa diambil darihands onRedmi 12C, yaitu:

1. Desain belakang Redmi 12C sekilas mirip dengan Redmi A1

2. Layar luas sehingga cocok digunakan berbagai macam aktivitas

3. Masih memiliki port jack 3.5mm

4. Menggunakan port MicroUSB yang sudah minim digunakan oleh ekosistem Xiaomi

So, itu lah yang menjadi penilaian Nextren mengenai seri HP 1 jutaan tersebut.

Dan jika berbicara soal harga, mari kita nantikan saja hingga Redmi 12C dirilis di Indonesia pada hari Kamis, 9 Maret 2023 besok.

(*)

Editor : Nextren

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

x