Follow Us

facebookyoutube_channeltwitter

Cara Mengatasi Ghost Touch di HP Xiaomi Semua Tipe, Penting Banget!

Dok Grid - Senin, 25 September 2023 | 11:03
Ilustrasi fenomena ghost touch di hp Xiaomi.
Xiaomi Community

Ilustrasi fenomena ghost touch di hp Xiaomi.

3. Nonaktifkan aplikasi tidak penting

Cara ketiga adalah dengan memperbaikinya melalui software yakni mengurangi penggunaan aplikasi.

Banyaknya aplikasi yang digunakan akan membuat kerja layar akan semakin berat.

Belum lagi aktivitas di belakang layar aplikasi-aplikasi tersebut akan membuat hp panas meski tidak digunakan.

Untuk kamu yang ingin dengan cepat melakukannya, kamu dapat menekan tombol Ultra Battery Saver di menu pintasan.

  1. Buka hp Xiaomi dan usap ke bawah hingga kamu menemukan menu pintasan.
  2. Klik Ultra Battery Saver untuk menonaktifkan aplikasi yang tidak kamu butuhkan.
Dengan begitu, aplikasi yang benar-benar tidak kamu butuhkan akan tidak berjalan di latar belakang dan kamu akan masuk ke mode gelap.

Hal ini akan mengurangi error berupa ghost touch dari penggunaan berlebihan.

4. Melakukan Update MIUI

Jika sebelumnya kamu sudah mengurangi penggunaan aplikasi namun tidak berhasil, cobalam update sistem operasi MIUI di hp kamu.

Dengan melakukan update biasanya sistem akan membenahi masalah error yang ada pada OS yang sebelumnya seperti bug.

Biasanya, dengan melakukan pemabaruan bug dan masalah software seperti ghost touch bisa teratasi.

Berikut adalah cara updatenya di hp Xiaomi:

  1. Pertama buka menu Settings
  2. Lalu klik About Phone
  3. Setelah itu klik logo MIUI
  4. dan klik Check for updates
  5. Lalu lakukan update
Apabila telah selesai maka kamu bisa melihat apakah ghost touch di layar hp kamu sudah hilang atau belum.

5. Restart HP

Apabila semua hal itu masih belum bisa, maka cobalah untuk memulai ulang atau restart sistem hp kamu.

Editor : Nextren

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

x