Follow Us

Exynos Belum Tamat, Samsung Kembangkan Exynos 2400 10-Core CPU

Gama Prabowo - Selasa, 07 Februari 2023 | 21:00
ilustrasi chipset Samsung Exynos 2400 yang sedang dalam masa pengembangan.
ist

ilustrasi chipset Samsung Exynos 2400 yang sedang dalam masa pengembangan.

Saat ini, chipset paling kencang di Android masih dipegang oleh Snapdragon 8 Gen 2.

Chipset tersebut mengusung konfigurasi CPU 8-core dengan core utama didasarkan pada ARM Cortex X3 dengan clock-speed hingga 3,2GHz.

Pesaing utama Snapdragon 8 Gen 2 adalah chipset A16 Bionic yang memiliki 6-core CPU dengan 2 core utama dengan clock-speed 3,46GHz dan 4-core yang berjalan di 2,02 GHz.

Baca Juga: Samsung Umumkan Jadwal Rilis Exynos 2200, Chipset Gaming Setara PS5?

Exynos 2400 rencananya akan meluncur di jajaran Galaxy S24 series.

Kemungkinan, Galaxy S24 versi Exynos 2400 hanya akan meluncur ntuk wilayah tertentu saja.

Meski begitu, pihak perusahaan belum mengkonfirmasi pengembangan Exynos 2400.

(*)

Editor : Nextren

Baca Lainnya

PROMOTED CONTENT

Latest